Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kuliah - Pada Postingan Sebelumnya, Saya Telah Menjelaskan Contoh Surat Ijin Tidak Masuk Sekolah. ya sebenarnya hampir sama sih, namun tidak ada salahnya kita bedakan antara satu dengan yag lain, iya toh, Saat kuliah, pasti ada hari dimana kita terpaksa tidak dapat mengikuti kegiatan belajar mengajar. Hal ini pasti akan dimaklumi oleh pihak dosen maupun staff kampus, asalkan kita memberikan surat ijin tidak masuk kuliah, disertai alasan yang jelas dan masuk akal. Berikut ini adalah contoh surat ijin tidak masuk kuliah yang baik dan Benar
SURAT IJIN TIDAK MASUK KULIAH
Kepada
Yth Bpk/Ibu Prof. Dr Suroso Sudarso
Di Kampus Fakultas Teknik Elektro
Universitas Gadjah Mada
Dengan segala hormat, saya
Nama: Bima Praokoso, SH
Alamat: Pandeyan UH 5/566 ( Surakarta )
Pekerjaan: Mahasiswa
tidak dapat mengikuti kuliah pada mata kuliah Sistem Elektronika Dasar pada tanggal 19 Januari 2011 yang bapak asuh, dikarenakan sedang mengikuti proses pernikahan kakak di Surakarta. Berhubung pentingnya acara pernikahan ini, sehingga dengan sangat menyesal saya tidak dapat mengikuti kuliah tersebut. Jika terdapat tugas, saya akan mengerjakan pada hari berikutnya setelah saya masuk kuliah kembali. Mohon dimaklumi.
Saya mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya atas ijin dari bapak.
Padang, 2 Februari 2012
Mahasiswa,
Bima Praokoso, SH
Nah di atas adalah Contoh Surat Ijin Tidak Masuk Kuliah, semoga ada manfaatnya buat anda semua. Referensi Tambahan : [ carapedia.com ]
Kamis, 09 Februari 2012
Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kuliah
Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kuliah
Reviewed by Anonim
on Kamis, 09 Februari 2012
Rating: 4.5
Labels:
Contoh Surat
0 comments:
Posting Komentar