Untuk buat permalink pada blogspot berbeda dengan membuat permalink pada wordpress, pada blogspot kita harus memasang permalink Secara manual untuk dijadikan permalink otomatis pada setiap posting , itu akan membuat posting anda akan lebih kuat dalam bersaing di search engine , karena salah satu kegunaan yang paling penting untuk membuat seo permalink di blogspot adalah untuk mengdongkrak posisi posting blog di search engine.
Permalink Seo Blogspot
- Masuk ke akun blogger anda.
- Masuk ke rancangan > edit html
- Jangan lupa untuk centang expand template widget.
- Sekarang cari kode berikut ini ]]></b:skin>
- Letakan kode css bawah ini di atas kode tadi
.buatpermalinkblogger
{border: 1px solid #EFF0F1;
padding: 5px;
background: #ffffff;-moz-border-radius:5px;}
.buatpermalinkblogger a
{background:none;}
img.float-right {margin: 5px 0px 0 10px;}
img.float-left {margin: 5px 10px 0 0px;}
- Setelah itu cari kode <data:post.body/>
- Setelah anda menemukannya lalu hapus kode tadi dan ganti dengan kode ini
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<p><data:post.body/></p>
<div class='buatpermalinkblogger'>
<center><small>Anda sedang membaca artikel tentang <strong><u><data:blog.pageName/></u></strong> dan anda bisa menemukan artikel <data:blog.pageName/> ini dengan url <strong><data:post.url/></strong>,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel <strong><data:blog.pageName/></strong> ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link <u><a expr:href='data:post.url'><data:blog.pageName/></a></u> sebagai sumbernya.</small></center></div>
<b:else/>
<p><data:post.body/></p>
</b:if>
- Lalu tekan simpan dan lihat hasilnya
- Silahkan anda ikuti cara saya yang diatas , masuk ke blogger anda
- Pada cara buat permalink blog diatas anda disuruh mencari kode berikut ini <data:post.body/>
- Untuk yang sudah memasang readmore kode diatas akan ada dua.
- Sehingga akan terlihat kodenya seperti ini :
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<style>.fullpost{display:inline;}</style>
<p><data:post.body/></p>
<b:else/>
<style>.fullpost{display:none;}</style>
<p><data:post.body/></p>
<a expr:href='data:post.url'><strong>Selengkapnya...</strong></a></p>
</b:if>
- Anda tinggal sisipkan kode permalink seo anda di bawah kode berikut ini
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<style>.fullpost{display:inline;}</style>
<p><data:post.body/></p>
- Maka permalink anda tidak akan terlihat pada homepage , hanya akan terlihat saat anda membuka posting blog.
Cukup mudah bukan cara membuat permalink di blogspot , saya sudah menjelaskan kegunaan permalink dan cara memasang permalink di blogspot, silahkan bila ada yang ingin ditanyakan tinggal berkomentar saja .
[ sumber : http://juntenxblog.blogspot.com/2011/11/cara-membuat-permalink-seo-di-blogspot.html ]
0 comments:
Posting Komentar