Acer beTouch E210 menggunakan sistem operasi Android Froyo, Quad Band GSM, Layar TFT 320×240 pixels, Touch Screen, Qwerty Keyboard. Kamera 3.15 megapixel, untuk format audio dan video yang didukung antara lain, MP3, WAV, WMA, eAAC+, MP4, 3GP, WMV.
Untuk berselancar di dunia maya Acer beTouch E210 didukung fitur HSDPA 7.2 Mbps, HSUPA 2 Mbps, Wi-Fi Hot Spot, Wi-Fi 802.11 b/g. Bluetooth v2.1 A2DP melengkapi ponsel ini untuk dapat melakukan transfer data dengan perangkat lain.
Ponsel Acer ini dijual pada kisaran harga 1,4 juta rupiah. Pas bagi anda yang ingin segera dapat memiliki ponsel Android dengan budget di bawah 2 juta rupiah. da
0 comments:
Posting Komentar