Pada gambar diatas saya melakukannya melalui Windows Eksplorer, tepatnya pada folder Program File, pada aplikasi CCleaner. Maka kemudian saya mengklik kanan icon atau shortcut CCleaner. Setelah itu langsung mengklik Pin to Start Menu. Maka begitu saya selesai mengkliknya, maka shortcut tersebut langsung pindah ke Start Menu, seperti tampak pada gambar dibawah ini:
Tampak icon shortcut CCleaner sudah berada di Start Menu, seperti juga shortcut lain diatas dan dibawahnya. Jika saya ingin menjalankan aplikasi tersebut, maka saya tidak perlu lagi repot mencarinya kemana-mana dalam komputer saya. Tapi cukup dengan mengklik shortcut tersebut satu kali. Dan hal ini bisa anda lakukan berapapun anda suka terhadap aplikasi-aplikasi lain yang memang sering anda buka setiap menggunakan komputer atau laptop.
Selamat mencoba dan semoga berhasil!
Referansi Artikel : http://blogernas.blogspot.com/2011/11/cara-melakukan-pin-to-start-menu-sekali.html
0 comments:
Posting Komentar